REALITA.NEWS, PANGKALPINANG – Setelah dua hari melakukan pencarian, Tim SAR gabungan berhasil menemukan bocah yang tenggelam di Kolong Temberan, Kelurahan Pasirpadi Pangkalpinang dalam keadaan meninggal dunia, Minggu (19/11/2023). Sebelumnya, korban…