Padang – Sebanyak 11 pendaki Gunung Merapi tewas akibat erupsi gunung tertinggi di Provinsi Sumatera Barat yang terjadi Minggu lalu. Dalam jumlah sebanyak 75 pendaki yang terjebak saat terjadinya erupsi Gunung Marapi tersebut sebanyak 49 orang berhasil dievakuasi dengan selamat pada Minggu malam. Dengan demikian, hingga sekarang masih ada 12 pendaki yang belum ditemukan.
Kepala Kantor SAR Kota Padang, Sumatra Barat, Abdul Malik, membenarkan sebanyak 11 orang pendaki Gunung Marapi ditemukan meninggal dunia pasca erupsi gunung tersebut. Saat ini tim gabungan sedang mengkonsentrasikan pencarian 12 pendaki yang belum diketahui keberadaannya. Terkait 11 korban meninggal dunia, SAR Padang belum dapat memberikan identitas korban karena masih dalam tahap pendataan.
Menurut Abdul Malik sebagian dari pendaki yang dievakuasi tersebut dibawa ke rumah sakit di Kota Bukittinggi dan Kota Padang Panjang untuk mendapatkan perawatan intensif. Sementara, beberapa pendaki telah kembali ke rumah masing-masing.
Gunung Marapi yang terletak di wilayah Kabupaten Agam dan Kabupaten Tanah Datar, mengalami erupsi siang tadi. Erupsi itu terjadi pada pukul 14:54 WIB. Dampak erupsi Gunung Marapi, wilayah Kabupaten Agam, Kabupaten Tanah Datar dan Kota Bukittinggi mengalami hujan abu vulkanik.
Sementara, PVMBG Pos Pengamatan Gunung Marapi menyebut durasi letusan Gunung Marapi terjadi selama selama 4 menit 41 detik. Ketinggian dari erupsi ini mencapai 3000 m.
Berdasarkan data SAR Kota Padang 75 pendaki yang berhasil dievakuasi dan sudah turun, yakni :
1. Iqbal
2. Jeni
3. Toni alifian
4. Al fajri
5. Selastri anggini
6. Nur rizki
7. Muhammad suyudi
8. Shadam romeigo
9. Adipatiawarman
10. Muhammad alif
11. Lingga duta andrefa
12. Muhammad faith ewaldo
13. Elika maharani
14. Dewi anggraini
15. Naomi johana simanjuntak
16. Sri wahyuni
17. Banget hasiholan mare-mare
18. Nolianus hogejau
19. Lolita veronica
20. Nabila habibba rabbi
21. Diyah surya purnama sari
22. Noor annisa alsyarrina putrid lubis
23. Didik salahudin
24. Happy nurafni
25. Irwan
26. Syaiful anwar
27. Lili
28. Ahmad albar
29. Edho rustamsyah
30. Deswita
31. Kasih
32. Brima danu
33. Ikhwanudin
34. Firnando situmorang
35. Widya azhamul fadilah zain : dibawa ke RSUD Padang Panjang, kondisi luka bakar
36. Rexy wendesta : dibawa ke RSUD Padang Panjang, kondisi luka pada kepala dan luka bakar
37. Irvanda mulya
38. Bima pratama nasra : dibawa ke RSUD Padang Panjang, kondisi luka pada kepala dan luka bakar
39. Tita cahyani : dibawa ke RSUD Padang Panjang, kondisi luka bakar
40. Zulfadil alzukri : sudah sampai di Posko
41. Michael ahmad zofthi : sudah sampai di Posko
42. Hendra : sudah sampai di Posko
43. Rofid alhakim : dibawa ke RSUD Padang Panjang, kondisi luka bakar
44. Rahmat agus : sudah sampai di Posko
45. Chandra sahiloho : sudah sampai di Posko
46. Lidia fatmasari : sudah sampai di Posko
47. Zhafirah zahrim febrina : dibawa ke RSUD Padang Panjang, kondisi luka bakar
48. Aditya sukirno putra : dibawa ke RSUD Padang Panjang, kondisi luka bakar
49. Muhammad fadli : dibawa ke RSUD Padang Panjang, kondisi luka bakar
Sedangkan yang belum turun, yaitu:
1. Nazahra adzin
2. M wilki syaputra
3. Muhammad ridho kurniawan
4. Ilham nanda bintang
5. Muhammad adan
6. Muhammad arbi muharman
7. Divo suhandra
8. Nurva afitri
9. Afranda junaidi
10. Wahlul alde putra
11. Novita intan sari
12. Riski rahmat hidayat
13. Lenggo baren
14. Reyhani Zahra fadli
15. Filhan alfiqh faizin
16. Aditya prasetyo
17. Yasirli amri
18. Ahmad firman
19. Muhammad alfikri
20. Irfandi putra
21. Zikri habibi
22. Muhammad teguh Amanda
23. Muhammad iqbal
24. Siska alfina
25. Liarni
26. Frengki chandra Kusuma