BANYUASIN (realita.news) – Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kabupaten Banyuasin bersama sejumlah Organisasi Perangkat Daerah (OPD) dan pihak swasta melaksanakan kegiatan gotong royong membersihkan tumpukan sampah liar di sepanjang Jalan Bastari,…
BANYUASIN

Sekda Banyuasin Minta Kepala OPD Beri Sangsi ASN yang Bolos Usai Libur Lebaran
BANYUASIN (realita.news) – Sekretaris Daerah Kabupaten Banyuasin H Erwin Ibrahim, meminta seluruh Aparatur Sipil Negara di bumi sedulang setudung untuk masuk kerja sesuai dengan jadwal yang ditetapkan, Selasa (8/4/2025). Menurut…

Ditinjau Kapolda Sumsel, Tol Palembang–Betung Siap Dioperasionalkan
BETUNG (realita.news) – Bupati Banyuasin Dr. H. Askolani, SH., MH., dan Wakil Bupati Banyuasin Netta Indian, SP., mendampingi Kapolda Sumsel Irjen Pol Andi Rian R Djajjadi SIK., meninjau progres Jalan…

Bupati Banyuasin Pimpin Apel Gelar Pasukan Operasi Ketupat Musi 2025
PANGKALAN BALAI (realita.news) – Dalam rangka meningkatkan keselamatan dan ketertiban masyarakat menjelang Hari Raya Idul Fitri 1446 H, Bupati Banyuasin Dr. H. Askolani, SH MH bersama Kapolres Banyuasin AKBP Ruri…

Bupati Askolani Launching Program Optimalisasi Rumah Sehat dan Produktif
RAMBUTAN (realita.news) — Bupati Banyuasin, Dr. H. Askolani, SH., MH bersama Wakil Bupati Banyuasin, Netta Indian, SP melaunching Program Optimalisasi Rumah Sehat dan Produktif (Proaktif). Hal ini ditandai dengan Peletakan…

Ikuti Retreat Kepala Daerah, Bupati Banyuasin Askolani Siap Membangun Banyuasin 5 Tahun Ke Depan
MAGELANG (realita.news) – Bupati Banyuasin, Dr. H. Askolani, Sh., MH turut serta dalam kegiatan Retreat Kepemimpinan yang digelar di Komplek Akmil, Magelang, 21-28 Februari 2024. Acara ini bertujuan untuk memperkuat…

Erwin Ibrahim: Korpri Harus Bermanfaat Bagi Anggota dan Masyarakat
PANGKALAN BALAI (realita.news) – Ketua Dewan Pengurus Korps Pegawai Republik Indonesia (KORPRI) Kabupaten Banyuasin Ir. Erwin Ibrahim, ST.,MM.,MBA.,IPU.,ASEAN Eng memimpin rapat pemantapan iuran, santunan, bapor dan laporan keuangan Korpri Tahun…

Pemkab Banyuasin Gelar Persiapkan Job Fit dan Lelang Jabatan
BANYUASIN (realita.news) – Pemerintah Kabupaten Banyusin melalui Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia setempat dalam waktu dekat akan melelang tujuh lima jabatan strategis di sturktur Pemkab Banyuasin. Saat ini…

Pimpin Rakor Perdana, Wabup Netta Pastikan Bakal Berikan Pelayanan Terbaik Untuk Warga Banyuasin
PANGKALAN BALAI — Usai dilantik Presiden Republik Indonesia Prabowo Subianto, Kamis (20/2/2025), Wakil Bupati Banyuasin Netta Indian, SP didampingi Sekretaris Daerah Kabupaten Banyuasin Ir. Erwin Ibrahim, ST., MM., M.BA., IPU…

Pemkab Banyuasin Tebar Bibit Ikan untuk Pelestarian Ekosistem Sungai Musi
PALEMBANG (realita.news) — Pemerintah Kabupaten Banyuasin melalui Dinas Peikanan Kabupaten Banyuasin bersama Kilang Pertamina Plaju berkaloborasi menyelamatkan sumber daya perairan dan pelestarian ekosistem Sungai Musi. Tindakan ini dilakukan guna mendukung…

Netta Indian Serahkan Bantuan untuk Masyarakat Terdampak Banjir
TALANG KELAPA (realita.news) — Mengawali kerja selaku Wakil Bupati Banyuasin, Netta Indian, SP menyerahkan bantuan sembako untuk masyarakat yang terdampak bencana banjir di Kecamatan Talang Kelapa. Penyerahan bantuan ini dilakukan…

Dilantik Presiden Prabowo, Askolani dan Netta Resmi Pimpin Kabupaten Banyuasin
JAKARTA (realita.news) – Pasangan Dr. H. Askolani, SH.,MH dan Netta Indian, SP secara resmi dilantik dan diambil sumpah sebagai Bupati dan Wakil Bupati Banyuasin periode 2025-2030 oleh Presiden Republik Indonesia,…

Penjabat Bupati Pimpin Apel Gabungan Terakhir Pemkab Banyuasin
PANGKALAN BALAI (realita.news) – Penjabat Bupati Banyuasin Muhammad Farid, S.STP M.Si memimpin apel gabungan Aparatur Sipil Negara Pemerintah Kabupaten Banyuasin terakhir sebelum menyerahkan kepemimpinan daerah ini kepada pasangan Bupati dan…

RSUD Banyuasin Miliki Gedung Poliklinik Baru
PANGKALAI BALAI (realita.news) – Pemotongan Pita oleh Penjabat Bupati Banyuasin Muhammad Farid, S.STP M.Si., menandai dimulainya engunaan Gedung Poliklinik Baru Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Banyuasin dan siap melayani seluruh…

Penjabat Bupati Banyuasin: Pembangunan harus Berlanjut dan Terintegrasi
RAMBUTAN (realita.news) — Penjabat Bupati Banyuasin, Muhammad Farid, S. STP., M. Si., memimpin rapat Rapat Sinkronisasi Program Pembangunan Kabupaten Banyuasin Tahun 2025-2029 dengan Tema “Peningkatan Ketahanan Ekonomi dan Pemerataan Pembangunan Yang…

Penjabat Bupati Banyuasin Salurkan Bantuan Cadangan Pangan Pemerintah Tahun 2025
SEMBAWA (realita.news) – Penjabat Bupati Banyuasin Muhammad Farid, S.STP.,M.SI bersama Kepala Dinas Ketahanan Pangan Masita Liana, SP menyalurkan Bantuan Cadangan Pangan Pemerintah Tahun 2025 kepada Masyarakat di Desa Lalang Sembawa…

Kecamatan Rantau Bayur Juara Umum STQH ke-XII Kabupaten Banyuasin
PANGKALAN BALAI (realita.news) — Gelaran Seleksi Tilawah Al-Qur’an dan Hadits (STQH) ke-XII Tahun 2025 Kabupaten Banyuasin yang digelar di Masjid Jumhuriah Pangkalan Balai Resmi ditutup Penjabat Bupati Banyuasin Muhammad Farid,…

Pemkab Banyuasin Gelar Senam Bersama Menuju Pola Hidup Sehat
PANGKALAN BALAI — Penjabat Bupati Banyuasin Muhammad Farid memimpin kegiatan senam bersama jajaran Pemerintah Kabupaten Banyuasin. Kegiatan yang diikuti para aparatur sipil negara (ASN) dan masyarakat di lingkungan Pemkab Banyuasin…

Erwin Ibrahim Buka Sosialisasi Penerimaan Mahasiswa Baru Polsri Kampus Banyuasin
PANGKALAN BALAI (realita.news) — Sekretaris Daerah Ir. Erwin Ibrahim, ST., MM., MBA IPU ASEAN ENG Kabupaten Banyuasin mengatakan Politeknik Negeri Sriwijaya Kampus Banyuasin adalah perguruan tinggi andalan Kabupaten Banyuasin karena…